Resep Chicken Egg Roll, Bento bulat-bulat bikin nagih


Mari dicoba, resep Chicken Egg Roll ala Bento yang enak gila itu. Cocok banget buat makan siang anak di sekolah. Karena buatan ibu, pasti aman untuk kesehatan anak. Anak sehat, ibu senang.

Yuk dibuat, bunda.


Bahan A:
300 gr daging ayam cincang kasar
50 gr lemak ayam poting2 kecil

Bahan B:
1 st ang ciu/ sake
1 st kecap asin./ kikoman
1 st garam halus
1 st gula pasir
2 sm minyak ayam
40 cc putih telur ayam
½ st minyak wijen
½ st vetcin (optional)
¼ st merica bubuk
1 st bawang putih cincang goreng
1 sm muncung maizena

Bahan C:
4 bt telur ayam ukuran sedang (cukup 3 bt jika telurnya besar2)
80 gr terigu
20 gr custard powder (agar kuning) jika tidak ada pakai maizena saja
160 cc air
½ st garam halus
½ st vetcin (optional)
1 sm mentega cair

Cara membuat:
1. Satukan bahan A, beri bahan B aduk sampai rata betul
2. Dari bahan C: kocok telur, garam, vetcin, beri terigu , custard , mentega cair aduk
pakai tangan, lalu saring dan dibuat dadar tipis2 jadi kira2 6 lembar dadar
3. Isi ½ atau 1/3 bag dadar dengan adonan isi, gulung spt lumpia rekatkan dg
campuran terigu air yg menyerupai pasta
4. Kukus 20 menit
5. Setelah dingin, potong2 dan digoreng

baca juga : Resep Sambal Daging Cincang Penggugah Selera
Next
This is the most recent post.
Previous
Posting Lama